Jumat, 05 September 2008

SANLAT 1429 H

Dalam rangka memakmurkan Bulan Suci Ramadhan 1429 H, SMPN 1 Kota Bogor mengadakan kegiatan Pesantren Kilat tahun 1429 H.

Kegiatan ini dinamakan Pesantren Kilat (Sanlat)"Kajian Islam Ramadhan 1429 H (KAISAR 29) at Spensa dengan jadwal sbb:

a. Jadwal Sanlat Kelas IX

Hari : Kamis s.d Sabtu

Tanggal : 4 s.d 6 September 2008

Waktu : 07.30 s.d 12.30

Ruangan : - Kelas ikhwan (putra) di ruang kelas VII-G dan VII-H

- Kelas akhwat (putri) di ruang kelas IX-F dan IX-G

b. Jadwal Sanlat Kelas VIII

Hari : Senin s.d Rabu

Tanggal : 8 s.d 10 September 2008

Waktu : 07.30 s.d 12.30

Ruangan : - Kelas ikhwan (putra) di ruang kelas VII-G dan VII-H

- Kelas akhwat (putri) di ruang kelas IX-F dan IX-G

c. Jadwal Sanlat Kelas VII

Hari : Kamis s.d Sabtu

Tanggal : 11 s.d 13 September 2008

Waktu : 07.30 s.d 12.30

Ruangan : - Kelas ikhwan (putra) di ruang kelas VII-G dan VII-H

- Kelas akhwat (putri) di ruang kelas IX-F dan IX-G

Ruang lingkup materi Sanlat di SMP Negeri 1 Bogor ditujukan kepada pengenalan dan pengertian dasar serta pemahaman hukum dan sumber hukum Islam dengan menggunakan berbagai metode pembelajaran yang inovatif dan interaktif.

Adapun materi Sanlat terdiri dari: Aqidah, Al-Qur’an, Hadits, Fiqih (Ibadah), Akhlaq, Tarikh, dan Aktualita

Berikut ini adalah Pemateri dalam SANLAT 1429 H:

No.

Nama Penyaji Materi

NIP

Gol/Ruang

Materi Sanlat

1

H. Ilyas Sukarta

150123052

IV/a

Hadits dan Fiqih

2

E r j u n o

130366705

IV/a

Akhlaq

3

Hj. Cholisoh

150171474

IV/a

Al-Qur’an dan Fiqih (Janaiz)

4

Warsito, S.Si

480140126

III/a

Tarikh

5

Akbar, S.Si

-

-

Aqidah

6

Rizal Dalil, S.Pd.I

150344251

III/a

Al-Qur’an & Dzikrul Maut

7

Uskitya Eryanti, S.Pd

480181578

III/a

Al-Qur’an

8

Ust. Rahmat, S.Hi

-

-

Al-Qur’an

9

Suhendar AM., S.Pd.I

-

-

Al-Qur’an

10

Tim Mentor

-

-

Aktualita




Insya Allah, kalian bisa belajar dan mengenal Dinul Islam dengan materi-materi dan metode yang menarik. Kalian bisa belajar sambil nonton film, games, praktek dan simulasi, dan muhasabah.
Acara menarik loh... 'Ga percaya? Ikut SANLAT aja yach....
Berikut ini adalah foto kegiatan SANLAT 1429 H Kelas 9 (4-6 September 2008):

Ibu Hj. Cholisoh sedang mengajarkan tata cara pengurusan Jenazah
Waduh, lihat ada yang jadi pocongnya...

Ustadz Akbar sedang menjelaskan sambil nonton film-film tentang materi Aqidah


Nah kalo yang ini, para peserta SANLAT lagi asyik mengikuti GAMES dan materi Ghozwul Fiqr dari para Mentor

Baca Artikel Selengkapnya......